HALAMAN-HALAMAN WEBSITE UNRAM YANG PERLU DIKETAHUI

Assalamu'alaikum sobat,

Postingan ini lahir karena saya ingin sedikit berbagi informasi kepada sesama mahasiswa Unram, khususnya untuk adik-adik seperjuangan.

Selain itu ada beberapa pertanyaan-pertanyaan yang saya dapatkan di gorup FB INFO MAHASISWA BARU UNRAM



 
Semoga dengan postingan ini bisa menjawab atau sidikit membantu sobat.

Langsung saja inilah halaman-halaman website Universitas Mataram yang mungkin perlu sobat ketahui, yaitu:

1. siakad.unram.ac.id

siakad.unram.ac.id







Deskripsi singkat:
  • Web ini dikhususkan untuk mahasiswa tahun akademik 2015 ke bawah.
  • Web ini tempat melihat KHS (Kartu Hasil Studi)
  • Web ini tempat PKRS (Pengisian Kartu Rencana Studi)
  • Web ini tempat melihat info beasiswa (namun sayang, tidak up to date)
  • Web ini tempat pendaftaran untuk KSP (Kuliah Semester Pendek)
  • Web ini tempat pengisian surat Cuti, dll.
Namun sobat, dari deskripsi singkat diatas, dari pengalaman saya, web ini menurut saya hanya memiliki 2 fungsi saja:
  • Untuk melihat KHS
  • Untuk mengisi KRS   
Selain hal itu kurang.

2. https://sia.unram.ac.id
sia.unram.ac.id






Deskiripsi singkat:
  •  Web ini diresmikan pada tahun akademik 2016, jadi kemungkinan dikhusukan untuk mahasiswa tahun akademik 2016 ke atas.
  •  Web ini tidak jauh beda dengan siakad.unram.ac.id
  •  Salah satu kelebihan ini adalah "Go Online", (dosen yang berada diluar daerah, bisa memberikan soal ujian secara online)
3.  https://unram.ac.id/
unram.ac.id
  
Deskripsi singkat:
  • Web ini bersisikan semua hal yang berkaitan dengan Unram secara umum, (seperti: sejarah, visi dan misi, info mengenai fakultas, penelitian, kerjasama dan peta Unram.



4. http://pmb.unram.ac.id/
pmb.unram.ac.id









Deskripsi singkat:
  • Menurut saya web ini adalah web yang paling up to date
  • Sesuai dengan namanya, web ini berisikan informasi penting mengenai Penerimaan Mahasiswa Baru, seperi Jalur SNMPTN, SBMPTN, dan Jalur Mandiri
  • Web ini juga memiliki sedikit kesamaan dengan web no.3 diatas.
 Oh ya sobat,  adapun situs web fakultas Unram yang saya ketahui, disana sobat bisa melihat data dosen, jumlah prodi, pengumuman, dan lain-lain, baik fakultas sobat maupun sobat yang lain, fakultas-fakultas tersebut yaitu*:
*) = kemungkinan terdapat halaman web yang suspend 

Oke sobat, semoga postingan ini membantu pertanyaan sobat.

Semoga Unram semakin baik.

dan Semoga bermanfaat.

Baca Juga : Inilah Peringkat 100 Besar Perguruan Tinggi di Indonesia, Universitas Mataram ke berapa ya?

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "HALAMAN-HALAMAN WEBSITE UNRAM YANG PERLU DIKETAHUI"

Posting Komentar

Terima Kasih telah berkomentar, jadilah komentator terbaik!